Selasa, 22 Desember 2020

Yuk Kenali Vanilla Sebagai Salah Satu Bahan Bubuk Minuman

Bubuk Minuman Vanilla

Ada milkshake vanilla, ice cream vanilla dan kue vanilla, begitu juga dengan bahan baku bubuk minuman vanilla untuk para pelaku usaha HORECA. Benar semua makanan yang disebut tadi memiliki ciri yang sama yaitu menggunakan vanilla sebagai salah satu bahan pokoknya.

Buat kita yang hanya menikmati hasil olahan vanilla tentu saja tidak perlu jauh tahu detail tentang apa itu vanilla, dari mana berasal dan mungkin jenis jenis vanilla yang ada saat ini. Sebagai bahan informasi kami mencoba mengupas dari beberapa sumber mengenai rempah vanilla ini.

Dari website https://www.taysbakers.com/ dalam artikel nya membahas tentang SEJARAH RASA VANILLA. Ternyata Vanilla (Vanilla planifolia) adalah tanaman penghasil bubuk vanilla yang biasa dijadikan pengharum makanan. 

Tanaman vanilla digolongkan alam Magnoliophyta, kelas dari Liliopsida dalam keluarga Anggrek, yang biasanya disebut dengan vanilla bean. Bubuk ini dihasilkan dari buahnya yang berbentuk polong. Tanaman vanilla dikenal pertama kali oleh orang-orang Indian di Meksiko, negara asal tanaman tersebut.

Ternyata asal tanaman ini jauh juga yah, Tanaman vanilla tumbuh subur di dataran rendah dengan suhu minimal sekitar 20 derajat Celcius, terutama di negara-negara tropis. Kondisi alam Indonesia ternyata cocok untuk tanamana vanilla.

Dan kerennya lagi ternyata Indonesia menjadi salah satu negara yang penghasil vanilla selain 3 negara lainnya yaitu Mexican, Madagaskar, Bourbon, Tahitian. Daerah daerah penghasil vanilla untuk bahan baku bubuk minuman vanilla di Indonesia antara lain:

  1. Kabupaten Banyuwangi.
  2. Kabupaten Lampung Barat yang Ibukotanya berada di Kota Liwa.
  3. Kabupaten Pati, 
  4. Daerah Sumedang, Provinsi Jaw Barat
  5. Provinsi Sumatra Utara. 
  6. Provinsi NTT (Nusa Tenggara Timur). di wilayah seperti flores.
  7. Daerah Ambawara, Provinsi Jawa Tengah
  8. Daerah Tumenanggung, Provinsi Jawa Tengah
  9. Kabupaten Wonosobo, Provinsi Jawa Tengah
  10. Daerah Yogjakarta 
  11. Provinsi Sulawesi Selatan, Utara, dan Provinsi Sulawesi Tengah.
  12. Provinsi Papua 
Daerah daerah tersebut kami rangkum dari artikel 12+ DAERAH Penghasil Vanili Terbesar di Indonesia Lengkap. Memang Indonesia merupakan daerah yang subur dan kaya akan varietas tumbuh tumbuhan jadi jangan kaget kalau Indoenesia salah satu daerah penghasil vanilla.

Sedikit berbicara ekonomi pada tahun 2018 nilai ekspor vanilla dari Indonesia mencapai US$63 juta, walaupun ini turun dari tahun sebelumnya dari US$72,5 juta. Kebayang donk bagaimana vanilla ini memerikan nilai ekonomis bagi daerah daerah diatas.

Belum lagi untuk para pelaku usaha kuliner, dengan Indonesia sebagai salah satu negara penghasil vanilla terbesar dunia menjadi tenpat ajang untuk berkreasi dengan kuliner berbahan baku vanilla. Ada banyak menu kuliner yang dapat dikreasikan.

Salah satu produsen bubuk minuman vanilla di Indonesia adalah DBD Powder yang sudah hampir 3 tahun lebih eksis untuk dapat mendorong para pelaku usaha HORECA dalam mengembangkan bisnis mereka, untuk kulitas jangan ditanya deh silahkan saja mengunjungi website DBDPowder.Com.

Bubuk Minuman yah DBD Powder.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar